Jawaban soal geografi tengah semester satu

1. Ruang yang merupakan kesatuan geografis beserta segenap unsur yang terkait kepadanya yang batas dan sistemnya ditentukan berdasarkan aspek administratif dan atau aspek fungsional disebut wilayah

2. Pusat pertumbuhan berkaitan dengan konsep ekonomi

3. Suatu wilayah dikatakan sebagai pusat pertumbuhan apabila wilayah tersebut memiliki perkembangan dan pertumbuhan yang cepat

4. Suatu gejala yang timbul untuk menjauhi titik utama sehingga berbentuk pusat kegiatan baru disebut desentralisasi

5. Kutub pertumbuhan berkaitan dengan konsep ekonomi

6. Fungsi pusat pertumbuhan secara umum memudahkan koordinasi dan meratakan pembangunan

7. Teori tempat central dikemukakan oleh walter christaller

8. Menurut christaller,  tempat sentral berhirarki tiga disebut kasus pasar optimum

9. Di bawah ini yang termasuk contoh dari nodal region adalah wilayah asia tenggara

10. Kondisi wilayah relatif sama dengan waktu yang lama atau bersifat statis merupakan ciri dari wilayah formal

11. Proses untuk membagi permukaan bumi yang menjadi beberapa bagian dengan cara mengubah atau menghilangkan faktor-faktor tertentu yang dianggap kurang penting untuk menonjolkan unsur-unsur tertentu disebut generalisasi wilayah

12. Faktor-faktor yang dapat menghambat terjadinya interaksi wilayah adalah perbedaan kondisi geografi

13. Percepatan perkembangan wilayah perkotaan saat ditentukan oleh lokasi dan morfologi

14. Pelaksanaan tata ruang wilayah nasional dilakukan oleh pemerintah pusat

15. Topografi merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi dalam teori christaller yang artinya kondisi bentuk permukaan bumi yang relatif seragam

16. Perencanaan wilayah perlu dilakukan karena banyak potensi wilayah yang terbatas

17. Pada dasarnya wilayah di permukaan bumi terbentuk karena adanya perbedaan karakteristik tertentu

18. Contoh perbedaan berdasarkan fenomena fisik diantaranya wilayah pegunungan

19 salah satu cara untuk mengaji potensi daerah lainnya lah dengan evaluasi sumber daya alam

20. Salah satu faktor yang menunjang pertumbuhan suatu wilayah ialah penduduk yang banyak

21 faktor yang dapat melemahkan interaksi wilayah adalah jarak antara wilayah

22. Di bawah ini yang termasuk contoh dari nodal region adalah kota metropolitan dki jakarta

23. Ilmu yang mempelajari perencanaan tata ruang wilayah adalah planologi

24. Secara umum fungsi pusat pertumbuhan adalah memudahkan koordinasi dan meratakan pembangunan

25. Konflik dlm lahan permukiman terutama diakibatkan oleh tidak emangnya perbandingan antara jumlah penduduk dan luas lahan

26 dalam model gravitasi kekuatan interaksi ke ke ruangan antara wilayah diukur berdasarkan faktor jumlah penduduk dan jarak

27. Wajah yang meliputi peluang darat ruang laut dan ruang udara termasuk kurung di dalam bumi sebagai satu kesatuan wilayah tempat manusia dan makhluk hidup melakukan kegiatan dan memelihara kelangsungan hidupnya disebut tata ruang

28. Tujuan pengembangan wilayah indonesia adalah pembangunan yang berkelanjutan

29. Peranan pusat pertumbuhan bagi suatu wilayah adalah merangsang pertumbuhan perekonomian bagi daerah sekitar

30 tempat untuk kawasan yang menjadi pusat per pembangunan dinamakan kutub pertumbuhan

31 kecepatan perkembangan budaya perkotaan sgt ditentukan oleh lokasi dan morfologi

32. Tujuan pengembangan wilayah indonesia adalah pembangunan yang berkelanjutan

33 gambar disamping adalah teori tempat sentral dari hirarki 4(k=4)

34. Pulsa pertumbuhan jabotabek adalah daerah pertumbuhan dengan skala regional

35. Dibawah ini merupakan batas yang digunakan untuk wilayah formal adalah parit

36 pembangunan desa kan terhambat jika penyebaran penduduk yang tidak merata

37. Wujud struktur ruang dan pola ruang disebut tata ruang

38. Wilayah diidentifikasikan karena mempunyai objek-objek tertentu baik secara fisik maupun sosial budaya masyarakat disebut formal region

39 wilayah yang berada di pusat kota disebut city

40. Pusat pertumbuhan iyalah villa yang pertumbuhannya sangat pesat sehingga mempengaruhi kawasan kawasan di sekitarnya

Comments